Rabu, 27 Juni 2012

Membuat Widget Burung Twitter Terbang Di Blogspot

    Cara membuat / memasang widget burung Twitter terbang di Blogger, mungkin trik ini sudah tidak asing lagi bagi sobat dan sudah banyak sekali saya melihat blog yang sudah memasang widget burung Twitter terbang ini dengan berbagai macam style dan warna burung Twitter yang berbeda-beda.

    Dan kali ini kita akan membahas gmana caranya memasang widget burung twiter yang melayang, langsung aja KTKP gan


  • Pertama-tama silahkan login di Blogger
  • Klik Design > Page Element > Add Gadget > Html/Javascript
  • Copy paste kode di bawah ini ke kolom Html/javascript

<!-- floating twitter Bird -->
<script type="text/javascript" src="http://zuazz.googlecode.com/files/tripleflap.js"></script>
<script type="text/javascript">
var birdSprite="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhBHmYiwar3P03VPhhecGz29hNlcpuovNnZ0yVD3NFGfyazYE7ajz4JwOJiqINQcq6gFkHLv2REdfn6NyAH6XCzgkbpf7ijUzwwU89yk7SnhkWpcKMG-LzJiIeaw9lclCPBdrM7Z6GN3WM/s1600/burung+twitter+terbang.png";
var targetElems=new Array("img","hr","table","td","div","input","textarea","button","select","ul","ol","li","h1","h2","h3","h4","p","code","object","a","b","strong","span");
var twitterAccount = "http://twitter.com/Akun Twitter sobat";
var tweetThisText = "Twitter - UserID http://zuazz.blogspot.com/";
tripleflapInit();
</script>

  • Ganti kode yang berwarna biru dengan akun Twitter sobat
  • Ganti kode warna merah bila ingin mengganti warna burung twitter dengan kode yang telah disediakan dibawah
  • Simpan dan lihat hasilnya.

Kode Untuk warna - warna burung twiter   :

  Warna Kuning :


  Warna Biru:


  Warna Hitam :


  Warna Coklat :


  Warna Hijau :


  Warna Ungu :


  Warna Putih :


  Warna Merah :